Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

10 kata kata bijak bahasa jawa beserta artinya

 kata kata bijak bahasa jawa beserta artinya 10 kata kata bijak bahasa jawa beserta artinya


Kata bijak atau kata mutiara merupakan sebuah kata-kata yang sayarat akan makna, siapa sangka seseorang dapat berubah dengan hanya sebuah kata kata bijak. Maka pantaslah orang-orang bijak mengatakan “lidah lebih tajam dari pada pedang”, tergantung si empunya menggunakan untuk apa, untuk kebaikankah atau untuk menyakiti dan menghancurkan sesama. 
Jauh sebelum jaman modern, suku jawa terkenal dengan filosofi hidupupnya, yaitu bagaimana masyaraktnya dapat menjaga, mengatur serta menyelaraskan antara perkataan dan perbuatan. berikut ini adalah kata kata bijak bahaa jawa  : 
"Aja sok rumangsa bisa, nanging sing bisa rumangsa"
Artinya :
Jangan merasa paling hebat, tapi sadar diri akan keberadaan orang lain.
“kadang mripat iso salah ndelok, kuping salah krungu, lambe iso salah ngomong, tapi ati ora iso bakal diapusi”
Artinya :
Terkadang mata bisa salah melihat, telinga salah mendengar, mulut bisa salah bicara, tetapi hati tidak mungkin bisa di bohongi  
“Ing ngerso sung tulodho,ing madyo mangun karso,tut wuri handayani”
Artinya :
(Di depan memberikan teladan,di tengah membangun pelopor,di belakang memberi semangat) 
"Aja waton ngomong, ning ngomong kang nganggo waton."
Artinya :
Jangan suka berbuat kejahatan pada sesama, berbuatlah kebaikan pada sesama.  
 "Sepira gedhining sengsara, yen tinampa among dadi coba".
Artinya :
Seberat apapun suatu cobaan yang diterima manusia, jika dijalani dengan ikhlas akan diperoleh hikmah.  
"Sopo sing nandur yo kui sing bakal manen hasile"
Artinya :
Siapa yang menanam itu lah yang akan memanen hasilnya 
"Yen kue terus sambat karo opo sing kue ora ndue, Iku bakalan gawe kue ora cukup karo urip iki, sukuri wae opo sing ono"Artinya :Jika kamu terus mengeuh dengan apa ynag kamu tidak punya, Itu bakal buat kamu tidak cukup dengan hidup ini, Syukuri saja apa yang ada
"Gusti paring ndalan kanggo uwong seng gelam ndalan"
Artinya :
Tuhan memberikan jalan bagi orang/manusia yang mengikuti jalan kebenaran 
"adhang-adhang tetese embun,pasrah peparing marang gusti"
Artinya :Selah berusaha, pasrah dengan kehendak Allah yang menentukan 
"kawula namung saderma.mobah-mosik kersaning hyang sukmo"Artinya :Lakukan semua sebisa mungkin, setelah itu serahkan kepada Tuhan 

Demikianlah kata kata bijak bahasa jawa. semoga ini dapat bermanfaat bagi teman2 semua.
Sumber http://penikmatrindu23.blogspot.com/